Pencapaian prestasi mahasiswa PTIK FT Unimed dalam beberapa tahun terakhir di bidang akademik dan non akademik sebagai berikut:
2021
- Tingkat Nasional, Pendanaan PKM Tahun 2021, V3D Book: Buku Virtual Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality, a.n. Azqal Azkia dkk.
2020
- Tingkat Nasional, Medali Perak, PIMNAS 2020, QR-Train: Kereta Api Sintesis Protein dilengkapi QR Code Sebagai Media Pembelajaran di SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan, a.n. Azqal Azkia dkk.
- Tingkat Nasional, Medali Emas, Indonesian Student & Lecturer Competition 2020, Multimedia Edukasi Menghadapi Covid-19 a.n. Ruslan Agung Gumelar
- Tingkat Nasional, Medali Emas, Indonesian Student & Lecturer Competition 2020, Aplikasi Multimedia Peripheral Komputer, a.n. Dimas Halim Pratama
- Tingkat Nasional, Medali Perak, Indonesian Student & Lecturer Competition 2020, Multimedia Interaktif untuk Pembelajaran Disain Grafis, a.n. Muhammad Faris Muhadryan
- Tingkat Nasional, Medali Perak, Indonesian Student & Lecturer Competition 2020, Kendali Robot Self Balancing a.n. Muhammad Amin Rais
- Tingkat Nasional, Medali Perunggu, Indonesian Student & Lecturer Competition 2020, Media Ajar Teknik Komputer Berbasis Multimedia a.n. Muhammad Farhan Syahputra
- Tingkat Nasional, Juara 1, Desain Poster Nasional, HMJ Matematika Universitas Negeri Medan, a.n. Muhammad Syafrullah
2019
- Tingkat Nasional, Medali Perak, PIMNAS 2019, Kompetisi Poster, Edukasi dan Mitigasi Bencana Gunungapi Sinabung a.n. Muhammad Dimas Trisandi
- Tingkat Nasional, Juara 1, Desain Poster Nasional Imfest 2019, LDK Al-Izzah UINSU, a.n. Muhammad Syafrullah
- Tingkat Nasional, Juara Harapan 3, Poster Competition HUT KY, Komisi Yudisial Republik Indonesia, a.n. Muhammad Syafrullah
- Tingkat Universitas, Juara 1, Desain Poster Ramadhan 2019, Senat Mahasiswa Universitas Negeri Medan, a.n. Muhammad Syafrullah
- Tingkat Universitas, Juara 2, Desain Poster Gebyar PGSD Unimed, HMJ PGSD Universitas Negeri Medan, a.n. Muhammad Syafrullah
2018
- Tingkat Universitas, Juara 1, Desain Logo Physic Festival, Jurusan Fisika Universitas Negeri Medan, a.n. Muhammad Syafrullah
2017
- Tingkat Universitas, Juara 2, Instagram Contest Lucky Likers & Comment, 4th Anniversary Digital Library Universitas Negeri Medan a.n. Muhammad Amin Rais